Cara membuat topi dari daun kelapa / Nasuki titik terang

Cara membuat topi dari daun kelapa / Nasuki titik terang

Nasuki titik terang

54 года назад

3,124,022 Просмотров

Untuk membuat topi dari daun kelapa,kita memerlukan jumlah daun ganjil contoh: 13 daun/15 daun/17 daun/19 daun/21 daun dst.
jadi apabila kita mau membuat topi dari daun kelapa agar tidak kebesaran atau kekecilan kita ukur terlebih dahulu seberapa besar lingkaran di kepala kita menggunakan tali, lalu kita ukur di daun kelapa yang kita mau buat berapa jumlah yang kita butuhkan, ingat yah harus ganjil.dan batangnya harus iris tipis agar lingkarannya sempurna.selamat mencoba semoga berhasil 👍😊😉

Di channel (Nasuki titik terang) ini Teman-teman bisa belajar Macam-macam bentuk ketupat/puso/nasi gantung/bungkus nasi dari janur daun kelapa, dengan anyaman yang berbeda-beda, membuat hari raya (lebaran) Semakin berwarna dengan beraneka ragam jenis ketupat/puso yang unik-unik.

Semoga tutorial yang saya bagikan ini bisa membantu teman-teman semua yang lagi kesulitan ingin bisa membuatnya.

Apabila video saya ini bermanfa'at Untuk teman-teman semua bantu channel (Nasuki titik terang) ini.

- Like 👍
- subscribe
- aktifkan 🔔 notifikasinya
- komen
- bagikan ke sosial media teman-teman,seperti grup WA/FB dll.

Agar saya tetap semangat membagikan konten-konten yang bermanfa'at atau pun yang menghibur lainnya untuk teman-teman semua.Terimakasih🙏🙏🙏
_____________________________________
#Nasukititikterang
#diy
#daunkelapa
Como fazer um cesto com palha de coqueiro (passo a passo)

Тэги:

#كيفية_صنع_قبعة_أوراق_جوز_الهند #قبعة_أوراق_جوز_الهند #코코넛_잎_모자를_만드는_방법 #코코넛_잎_모자 #Как_сделать_шляпу_из_листьев_кокоса #Шляпка_из_листьев_кокоса #របៀបធ្វើមួកស្លឹកដូង #មួកស្លឹកដូង #หมวกใบมะพร้าว #नारियल_के_पत्ते_की_टोपी_कैसे_बनाये #नारियल_के_पत्ते_की_टोपी #Paano_gumawa_ng_sumbrero_ng_dahon_ng_niyog #Sombrero_ng_dahon_ng_niyog #椰叶帽的制作方法 #椰叶帽 #How_to_make_a_coconut_leaf_hat #Coconut_leaf_hat #Nasuki #Titik_terang #Como_fazer_um_chapéu_de_folha_de_coco #chapéu_folha_de_coco
Ссылки и html тэги не поддерживаются


Комментарии: